Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Uji Kompetensi Jaringan Komputer dan Internet

Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Uji Kompetensi  Jaringan Komputer dan Internet -Halo sobat, pada kesempatan ini akan dibahas tentang uji kompetensi tentang materi jaringan computer dan internet. Pembahasan soal ini terdapat pada buku Informatika SMP Kelas VII Kurikulum Merdeka. Untuk penjelasan selengkapnya, mari kita simak bersama ulasan berikut ini !

Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Uji Kompetensi Jaringan Komputer dan Internet Halaman 134

Uji Kompetensi

Soal pilihan ganda/jawaban bisa lebih dari satu.

1. Perangkat laptop dapat terhubung dengan internet melalui media apa?

a. Wireless LAN (Wi-Fi)

b. Blueray

c. Bluetooth

d. Koneksi kabel

2. Proses mengubah teks asli menjadi ciphertext disebut . . . .

a. decrypt

b. cipher

c. encrypt

d. algoritma

3. Proses mengubah ciphertext menjadi teks asli disebut . . . .

a. decrypt

b. cipher

c. encrypt

d. algoritma

4. Internet bekerja dengan protokol komunikasi yang disebut . . . .

a. TCP/IP

b. WWW

c. surel

5. Teks ‘saya’ jika dienkripsi dengan Caesar’s cipher geser satu ke kanan, di mana a -> z, dan b -> a, dst., menjadi . . . .

a. rzyz

b. tbzb

c. rbxb

d. tzxz

Baca Juga : Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Uji Kompetensi : Berbagi Batang Kayu

Soal Uraian

1. Sebuah teks “Saya Indonesia” jika dienkripsi dengan Caesar’s cipher geser satu huruf ke kiri (a  b, b  c, dst) akan menjadi . . . .

2. Teks “tbzb qfmbkbs tnq” jika didekripsi kembali dengan cipher yang sama dengan nomor 1 akan menjadi . . . .

3. Buatlah algoritma sendiri untuk membuat ciphertext, dan enkripsi nama kalian masing-masing.

Nama kalian: . . . .

Hasil enkripsi nama kalian: . . . .

Algoritma enkripsi: . . . .

Apakah menurut kalian algoritma enkripsi kalian termasuk sulit untuk didekripsi? Jelaskan jawaban kalian!

Mencocokkan.

Carilah pasangan teks berikut ini.

Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Uji Kompetensi Jaringan Komputer dan Internet

Jawaban :

Pilihan Ganda

1. a. Wireless LAN (Wi-Fi)

c.Bluetooth

d. Koneksi kabel

2. c. encrypt

3. a. decrypt

4. a. TCP/IP

5. b. tbzb

Uraian

1. tbzb Joepoftjb

2. saya pelajar smp

3. sesuai dengan nama masing-masing siswa

Mencocokan

1 – F

2 – D

3 – B

4 – C

5 – A

6 – E

Baca Juga : Kunci Jawaban Informatika Kelas 8 Aktivitas K8-TIK-06 Menelaah dan Bereksperimen dengan Bacaan Digital

Kesimpulan

Demikianlah pembahasan soal yang dapat disajikan Kunci Jawaban Informatika Kelas 7  Uji Kompetensi Jaringan Komputer dan Internet. Semoga artikel ini dapat bermanfaat, selamat belajar !

Disclaimer :

  1. Kunci jawaban pada artikel ini mungkin akan berbeda dengan jawaban sumber lain.
  2. Jadikan kunci jawaban ini sebagai salah satu bahan referensi dalam menjawab soal bukan sebagai acuan utama dan satu-satunya.
  3. Kunci jawaban ini tidak mutlak kebenarannya.

Pemerhati Pendidikan, Guru SMA di salah satu sekolah di Indonesia

You might also like